Tag Archives for " jualan online "

5 Konten Instagram Ini Ampuh Tingkatkan Jualan Online

activomni-konten-Instagram-ini-ampuh-tingkatkan- jualan-online-bisnis-digital-marketing-ominilinkz-activflash

Konten Instagram yang menarik ampuh tingkatkan jualan online Anda. Ini sangat penting dalam proses marketing produk maupun online shop. Dengan adanya konten Instagram, Anda akan mudah menarik perhatian calon konsumen. Sejauh ini konten bisa berupa gambar, audio dan tulisan. Ketiga komponen ini berfungsi menyampaikan pesan yang ingin disampaikan pada penerimanya. Untuk jualan online, maka yang dituju adalah calon konsumen maupun pelanggan Anda.

Di antara gambar, audio dan tulisan, gambar memiliki peranan penting sebagai konten Instagram yang ampuh tingkatkan jualan online. Sebagai media visual, indera penglihatan memiliki efek kuat pada ingatan dalam sekali melihat. Tentu saja untuk bisa ditangkap dan diingat, gambar itu harus menarik. Prinsip inilah yang diambil dan diangkat pembuat Instagram. Alhasil, kini Instagram menjadi media sosial yang ampuh dan terbukti andal dalam memasarkan konten dari produk maupun bisnis online Anda.

Continue reading

3 Konten Promo Akhir Tahun Jualan Online di Marketplace

Omnilinkz-Konten-Promo-Akhir-Tahun-Jualan-Online-di-Marketplace-ecommerce-shopee-tokopedia-bio-instagram

Akhir tahun menjadi momen yang dinantikan banyak orang. Tidak hanya Anda sebagai konsumen tapi juga untuk pebisnis lainnya. Karena akhir tahun identik dengan promo besar-besaran. Tiap gerai dan tenant di mall menyebutkan SALE sebesar-besarnya dengan tanda merah yang menyambut di depan pintu. Lalu apakah Anda juga melakukan hal yang sama setiap tahun?

Saat membangun brand di manapun lokasi jualannya termasuk marketplace, Anda tidak dapat melepaskan diri dari pentingnya konten. Dan konten selalu muncul di mana-mana. Seakan menghantui calon konsumen untuk segera membeli. Anda sebagai pebisnis menggunakan konten untuk menggambarkan detail produk, menceritakan kisah, berbagi sisi edukasi pada pelanggan dan terlibat dengan followers.

Continue reading